https://journal.unisnu.ac.id/JTINFO/issue/feed JTINFO : Jurnal Teknik Informatika 2024-02-15T10:01:21+07:00 Akhmad Khanif Zyen, M.Kom khanif.zyen@unisnu.ac.id Open Journal Systems <p align="justify">JURNAL TEKNIK INFORMATIKA pertama publikasi tahun 2022, merupakan jurnal hasil penelitian ilmiah dibidang Teknik Informatika, Manajemen Informatika dan Sistem Informasi . Dengan artikel tidak pernah dipublikasikan secara online atau versi cetak sebelumnya. <strong>JURNAL INFORMATIKA</strong> memiliki versi online dan cetak dengan jadwal publikasi pada bulan Februari dan Juli setiap tahunnya.</p> https://journal.unisnu.ac.id/JTINFO/article/view/854 GAME EDUKASI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN AKSARA JAWA KELAS V DI MI MASALIKIL HUDA MENGGUNAKAN METODE COLLISIONS DETECTION DAN A*(STAR) 2024-02-15T09:33:46+07:00 David Geofano husen@unisnu.ac.id Buang Budi Wahono budihono78@gmail.com Akhmad Khanif Zyen khanif.zyen@unisnu.ac.id <p>Aksara jawa merupakan bagian dari ilmu bahasa jawa, yang membahas tentang bentuk huruf, sandhangan, dan juga pasangan yang bila digabung menjadi sebuah kalimat. manfaat dari mempelajari ilmu aksara jawa adalah agar mampu mendalami lebih dalam mengenai ilmu bahasa jawa. Madrasah Ibtidaiyah Masalikil Huda 01 Tahunan Jepara adalah salah satu lembaga pendidikan yang berupaya untuk tetap melestarikan ilmu aksara jawa bagi para peserta didik dengan memasukkan pelajaran bahasa jawa ke dalam kurikulum sekolah. Namun minat peserta didik dalam belajar ilmu aksara jawa semakin berkurang. Hal ini dikarenakan metode pembelajaran yang dilakukan oleh lembaga pendidikan yang masih konvensional dan belum ada inovasi dalam proses belajar mengajar. Dan juga sulitnya memahami ilmu aksara jawa itu sendiri karena tingkat kesulitan materi yang diajarkan. Dengan mengembangkan <em>game </em>edukasi aksara jawa<em>, </em>dengan materimembahas mengenai pengenalan mengenai ilmu aksara jawa, dan menggunakan penerapan Algoritma <em>Collisions Detection </em>dan <em>A*</em>, dimana penerapan algoritma <em>collisions detection </em>diterapkan dalam <em>game </em>dan algoritma <em>A* </em>diterapkan kepada perilaku NPC<em>(Non Player Character) </em>untuk mencari rute terdekat dalam mencapai <em>Player</em>. Algoritma <em>A* </em>dapat diterapkan menjadi lebih efektif. <em>Game </em>edukasi aksara jawa adalah salah satu <em>game </em>edukasi yang bertujuan untuk menumbuhkan minat peserta didik dalambelajar bahasa jawa khususnya aksara jawa. Hasil dari penelitian ini berdasarkan data responden dengan nilai 89,9%, validasi ahli media 98,6%, dan validasi ahli materi 88,05%.</p> 2024-02-15T09:33:46+07:00 Copyright (c) 2024 Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara https://journal.unisnu.ac.id/JTINFO/article/view/753 Sistem Informasi Pengelolaan Keuangan Pondok Pesantren Putri Al-Muqoddasah Kudus Berbasis Responsive Web Design Menggunakan Notifikasi Whatsapp 2024-02-15T09:41:20+07:00 Zuhairina Izzatu 201653126@std.umk.ac.id <p><em>Al-Muqoddasah Islamic Boarding School is one of the Islamic educational institutions in Kudus. Financial management that still uses a manual system by recording in books or paper documents, which results in a buildup of documents that cause difficulty in finding data on students who will make payments, financial reports that are less accurate both in terms of data collection and total nominal. Lack of trust from parents towards the pesantren because of the lack of transparent management of pesantren finances. Observing the existing obstacles, the author makes an Information System for Financial Management of the Al- Muqoddasah Kudus Islamic Boarding School Based on Responsive Web Design Using Whatsapp Notifications so that it can make it easier for administrators to carry out financial management both from payment of pesantren fees, income and expenditure of funds and can minimize data redundancy and provide information to student guardians using payment delinquency reminder messages. Waterfall system development method. Information system design used Unified Modeling Language (UML) which is expected to produce a new system design that is better and can solve the problems that exist in the boarding school.</em></p> <p><em>&nbsp;</em></p> <p><strong><em>Keywords: </em></strong><em>Information System, Boarding School, Financial Management, Responsive Web Design</em></p> 2024-02-15T09:41:20+07:00 Copyright (c) 2024 Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara https://journal.unisnu.ac.id/JTINFO/article/view/855 ANALISIS WEB PHISHING MENGGUNAKAN METODE OSCAR FORENSIC (STUDI KASUS : FOLLOWER INSTAGRAM GRATIS) 2024-02-15T09:54:47+07:00 Dika Agustian Akbar copasl44h@gmail.com Muhammad Rahdian muhammadrahdianegakurnia@gmail.com <p>Media sosial telah menjadi alat utama untuk interaksi antar pengguna dan penyebaran informasi. Dampaknya mencakup persaingan untuk mendapatkan perhatian di platform seperti Instagram, yang mengakibatkan masalah seperti penipuan akun, pencurian data pribadi, dan perdagangan akun hasil retas. Salah satu jenis kejahatan yang umum terjadi adalah spear phishing, di mana penjahat menciptakan halaman palsu yang menyerupai platform asli untuk menipu pengguna. Digital forensik menjadi kunci dalam menemukan bukti digital terkait kejahatan ini. Penelitian ini fokus pada analisis digital forensik terkait tindak spear phishing dengan menggunakan metode OSCAR, yang mencakup tahapan <em>Obtain information, Strategize, Collect evidence, Analyze, dan Report</em>. Hasil penelitian mengidentifikasi laman phishing dengan domain pelaku phishing. Metode OSCAR memberikan panduan sistematis untuk menyelidiki dan melaporkan tindakan kejahatan phishing ini dengan menggunakan pendekatan forensik yang efektif.</p> 2024-02-15T09:54:46+07:00 Copyright (c) 2024 Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara https://journal.unisnu.ac.id/JTINFO/article/view/738 SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SALES BERBASIS WEB DENGAN NOTIFIKASI WHATSAPP (STUDI KASUS PADA CV MITRA ABADI SEJAHTERA) 2024-02-15T10:01:21+07:00 Ninik Dewi Susanti 201653011@std.umk.ac.id <p>Sales merupakan bentuk upaya menyebarluaskan segala sesuatu informasi produk yang dihasilkan oleh perusahaan dengan mengirimkan secara langsung informasi melalui seorang yang sudah di beri pertanggungjawaban tugas tersebut serta menampung data yang telah dipesan oleh konsumen. CV. Mitra Abadi Sejahtera merupakan perusahaan dalam bidang pelayanan pembelian segala macam perlengkapan rumah tangga. Pada manajemen sales yang ada di CV. Mitra Abadi Sejahtera masih belum terdata dengan baik. Data orderan masih dicatat secara manual dan sales yang mendistribusikan barang masih harus menanyakan terlebih dahulu untuk menentukan apakah barang tersedia atau tidak. Tujuan perancangan Sistem Informasi Manajemen Sales ialah diharapkan dapat membuat struktur penjualan pada CV. Mitra Abadi Sejahtera menjadi lebih relevan dan terstruktur, serta memberikan keefektivan melakukan pengelolaan data pada sistem yang masih manual menjadi terkomputerisasi. Pada proses yang ada di sistem informasi manajemen sales ini akan meliputi pengelolaan data penjualan sales untuk menerima laporan data penjualan, pengelolaan data barang, dan proses pengelolaan data master lainnya seperti data kategori, data produk, data toko, dan juga data transaksi antar sales dan toko dapat dikelola dalam sistem informasi manajemen sales ini. Sistem ini memanfaatkan notifikasi Whatsapp sebagai verifikasi akun untuk setiap sales. Dalam pengembangan sistem ini metode yang digunakan yaitu metode <em>waterfall</em> dan untuk metode perancangan sistemnya menggunakan perancangan <em>Unified Modelling Language</em> (UML).&nbsp;</p> 2024-02-15T10:01:21+07:00 Copyright (c) 2024 Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara