The Effect of Capital Intensity and Leverage on Profitability in Mining Companies on the IDX in 2019-2021

  • Isyfa Fuhrotun Nadhifah Universitas Islam Nahdlatul Ulama jepara
  • Birnika Pristanila Firliana Unisnu Jepara
Kata Kunci: Intensitas Modal, Leverage, dan Profitabilitas.

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh intensitas modal dan leverage terhadap profitabilitas perusahaan. Variabel independen yang digunakan dalam penelitian ini adalah intensitas modal dan leverage. Sedangkan variabel dependen dalam penelitian ini adalah profitabilitas. Penelitian dilakukan pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan sampel sebanyak 25 perusahaan yang diperoleh dengan metode purposive sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa intensitas modal dan leverage tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap profitabilitas pada perusahaan pertambangan tahun 2019-2021.

Referensi

Fuandy, R. T., & Rahmawati, I. (2018, Juni 01). Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, dan Perputaran Persediaan terhadap Profitabilitas. Jurnal Ilmiah Binaniaga, 14, 51-66.

Gisela, E. (2014). Pengaruh Leverage terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Yang Termasuk Kategori Indeks LQ45 Di Bursa Efek Indonesia.

Niluh Nugrahaning Widhi, I. N. (2021). Pengaruh Leverage dan Pertumbuhan Penjualan terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Subsektor Tekstil dan Garmen. Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Humanika, 267-275.

Novita, B. A., & Sofie. (2015). Pengaruh Struktur Modal dan Likuiditas terhadap Profitabilitas. e-Journal Akuntansi Trisakti, 2(1), 13-28.

Surya, S., Ruliana, R., & Soetama, D. R. (2017). Pengaruh Perputaran Kasan Perputaran Persediaan terhadap Profitabilitas. Akuntansi: Jurnal Ilmu Akuntansi, 10(2), 313-332.

wibowo, A., & Wartini, S. (2012). Efisiensi Modal Kerja, Likuiditas, dan Leverage terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Manufaktur di BEI. Jurnal Dinamika Manajemen, 3(1), 49-58.

Wiranata, Y. A., & Nugrahanti, Y. W. (2013). Pengaruh Struktur Modal Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur di Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 15-26

Diterbitkan
2023-03-29