analisis kinerja simpang tiga ruas jalan sunan kudus-jalan kyai telingsing, kabupaten kudus

  • slamet widodo universitas semarang
Kata Kunci: Kinerja Jalan, DS, MKJI 1997.

Abstrak

Kabupaten Kudus adalah Kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Jalan Sunan Kudus adalah jalan yang menghubungkan Kabupaten Kudus dan Kabupaten Jepara. Jalan tersebut adalah jalur cepat  karena merupakan jalur lokal. Tidak hanya mobil  dan motor yang menggunakan jalur tersebut, truk dan bus juga menggunakan jalur tersebut sebagai jalur utama. Simpang Tak Bersinyal ini merupakan simpang yang menghubungkan Jalan Sunan Kudus dan Jalan Kyai Telingsing. Jalan Sunan Kudus sebagai Jalan Utama dan Jalan Kyai Telingsing sebagai jalan minornya. Kondisi simpang tersebut termasuk simpang yang cukup padat dikarenakan jalan utama digunakan sebagai penghubung antar Kabupaten, selain itu juga digunakan sebagai akses untuk menuju makam Sunan Kudus dan Masjid Menara Kudus. Maka pelayanan untuk wisatawand dan peziarah yang berasal dari luar kota maupun dalam kota yang melalui simpang tersebut berpotensi mengalami kemacetan. Survei dilaksanakan menggunakan teknik manual  dalam proses pengambilan data dilapangan. Analisis ini  menggunakan teknik perhitungan metode MKJI 1997.

Referensi

1. Amirul Tiur Setiawan. 2021. Evaluasi Kinerja Simpang Jalan Ahmad Yani –Jalan Depok Kota Surakarta. Prodi Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Semarang, Semarang.
2. Aditiya Yayang, Yosef Cahyo, Sigit Winarto, Agata Iwan Candra. 2019. Analisa Kinerja Simpang Tak Bersinyal Jalan Simpang Branggahan Ngadiluwih Kabupaten Kediri. Fakultas Teknik, Universitas Kediri, Kediri.
3. Badan Pusat Statistik Kabupaten Kudus 2022.
4. Chesi Anggraini, Hardiansyah, Makmum R Razali. 2013. Analisa Simpang Tak Bersinyal Menggunakan Manajemen Lalu Lintas (Studi kasus: Simpang Tiga Bajak). Teknik Sipil, Universitas Bengkulu. Bengkulu.
5. Dedi Hermawan, Desi Dianasari Utami. 2021. Perencanaan Simpang Bersinyal ( Studi kasus: Simpang Tiga Terminal Cileduk Kabupaten Cirebon). Prodi Teknik Sipil. Teknik Sekolah Tinggi Teknologi Cirebon. Cirebon.
6. Dhikri G H, Wiji L, S.T., M.T. dan Nasylin F, S.T., M.T.. 2021. Analisa Kinerja Simpang Tiga Tak Bersinyal Kecamatan Weleri Kabupaten Kendal. Prodi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Sains Al-Qur’an Wonosobo, Wonosobo.
7. Dimas Aji P, Marde Andrisna A. 2022. Analisa Kinerja Simpang Tak Bersinyal Di Simpang Gladag Kecamatan Rogojampi Kabupaten Banyuwangi. Prodi Teknik Sipil, Fakultas Tenik, Universitas 17 Agustus 1945 Banyuwangi, Banyuwangi.
8. DIREKTORAT JENDERAL BINA MARGA.1997.MKJI.Jakarta.
9. Johan Oberlyn Simanjuntak, Bartholomcus, Rizky M Buulolo. 2022. Evaluasi Simpang Tiga Tak Bersinyal ( Studi kasus: Jl. Cemara – Jl. Cemara Asri Booulevard Raya). Fakultas Teknik, Universitas HKBP Medan, Medan.
10. Johan Oberlyn Simanjuntak, Nurvita I Simanjuntak, Oikosmeno Ifolala Harefa. 2022. Evaluasi Kinerja Simpang Tiga Tak Bersinyal ( Studi kasus: Jl. Deli Tua Pamah – Jl. Besar Deli Tua, Sumatra Utara). Fakultas Teknik, Universitas HKBP Nommensen, Medan.
11. M Farid Annas. 2006. Analisa Kinerja Simpang Tak Bersinyal (Studi Kasus: Simpang Tiga Tak Bersinyal Jalan Seturan Dan Jalan Babarsari. Prodi Teknik Sipil, Fakultas Teknik Sipil dan Perencana, Universitas Islam Indonesia Yogyakarta, Yogyakarta.
12. Munazar Rafsanjani Muarif, Vecky A.J. Masinambow, Tri Oldy Rotinsulu. 2018. Dampak Sosial Ekonomi Pengguna Jalan Akibat Kemacetan Lalu Lintas Di Zero Point Kota Manado. Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Magister Ilmu Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sam Ratulangi, Manado.
13. Novi Listiana, Tri Sudibyo. 2019. Analisa Kinerja Simpang Tak Besinyal Jalan Raya Dramaga-Bubulak Bogor, Jawa Barat. Departemen Teknik Sipil dan Lingkungan, Fakultas Teknologi Pertanian, Institut Pertanian Bogor, Bogor.
14. Novriyadi Rorong, Linthong Elisabeth, Joice E. Waani. 2015. Analisa Kinerja Simpang Tidak Bersinyal di Ruas Jalan S.Parman dan Jalan Di.Panjaitan. Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Sipil, Universitas Sam Ratulangi, Manado.
15. Prasetya, Hariadi. 2021. Kinerja Simpang Tiga Lengan Tak Bersinyal Pada Jalan Kopo-Jalan Cibolerang, Kota Bandung. Institut Teknologi Nasional. Bandung.
16. Pristiwa Sugiharti, Wahyu Widodo. 2012. Analisa Kinerja Simpang Tak Bersinyal (Studi Kasus: Simpang Tiga Tak Bersinyal Jl. Raya Seturan-Jl. Raya Babarsari-Jl. Kledokan, Depok, Sleman, Yogyakarta). Prodi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Yogyakarta.
17. Triani Mandasari, Laufried, Desi Riani. 2019. Analisis Persimpangan Ada Simpang Tak Bersinyal (Studi kasus: Jalan Tambun Bungai – Jalan R.A Kartini). Prodi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Palangkaraya. Palangkaraya.
18. Utami Pratiwi Amin, 2019. “Analisa Kinerja Simpang Tiga Tak Bersinyal (Studi kasus: Jalan Barong Raya – Jalan Todoppuli Raya Timur – Jalan Batua Raya”. Fakultas Teknik. Prodi Teknik Sipil. Universitas Hasanudin. Makasar.
Diterbitkan
2023-03-02