Perencanaan Sistem Penyaluran Air Limbah (SPAL) Dan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Domestik Terpusat Di Dukuh Desa Pendem Kecamatan Kembang Kabupaten Jepara

  • Muhammad Ainun Qolbi Unisnu
  • Nor Hidayati Program Studi Teknik Sipil Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara
  • Decky Rochmanto Program Studi Teknik Sipil Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara
  • Fatchur Roehman Teknik Sipil Universitas Sultan Fatah Demak
  • Nasyiin Faqih Teknik Sipil Universitas Sains Al-Quran Wonosobo
  • Mushthofa Mushthofa Teknik Sipil Universitas Bojonegoro
Kata Kunci: SPAL, IPAL, Biofilter, Biofilter Pabrikasi

Abstrak

Air limbah domestik di desa pendem khususnya dukuh randusari dan belik masih belum diloah dengan baik. Air limbah khususnya greywater langsung di buang diselokan  yang mengarah kesungai, kegiatan tersebut dapat merusak lingkungan sungai dan mencemari sumber air bersih warga. Tujuan perencanaan ini adalah untuk merencanakan SPAL dan IPAL warga dukuh belik dan randusari agar terciptanya kondisi sanitasi lingkungan yang baik dan layak. Hasil dari perencanaan ini pada sistem penyaluran air limbah (SPAL) panjang pipa penyalur air limbah pada dukuh randusari mecapai 2.861,40 m sedangkan dukuh belik 3.028,70 m, dengan dilengkapi bangunan manhole berdiameter 60 cm dan bak kontrol 50 x 50 cm. Pada instalasi pengolahan air limbah menggunakan IPAL Biofilter Pabrikasi dengan kapasitas, pada dukuh randusari menggunakan IPAL tipe RCO-100 kapasitas 100 m3 sebanyak 3 buah dan dukuh belik digunakan IPAL tipe RCO-60 kapasitas 60 msebanyak 2 buah. Dari perencanaan ini diperlukan anggaran biaya untuk pembangunan SPAL dan IPAL dukuh randusari sebesar Rp. 4.141.427.000,00. Dan untuk dukuh belik sebesar Rp. 2.586.384.000,00.

Referensi

“07._BUKU_SAKU_SANITASI_2022.PDF.”

“190405_Permen_PUPR_04_2017_Pengelolaan_Air_Limbah (3).Pdf.”

Anestri, Anggun Lia, and Agustin Gunawan. 2013. “SUMUR RESAPAN AIR LIMBAH KAMAR MANDI UNTUK KESEIMBANGAN PERMUKAAN AIR TANAH DI DAERAH PERMUKIMAN.”

Arsyad, Muh. 2015. “PERENCANAAN SISTIM PERPIPAAN AIR LIMBAH KAWASAN PEMUKIMAN PENDUDUK.”

Astuti, Widi, and Yustika Kusumawardani. 2018. “PENENTUAN ZONA PRIORITAS PENGELOLAAN AIR LIMBAH DOMESTIK DENGAN METODE SKORING PEMBOBOTAN DI KECAMATAN MAMASA.” Neo Teknika 3(1). http://jurnal.unpand.ac.id/index.php/NT/article/view/1051 (September 14, 2023).

Gufran, Muhammad, and Mawardi Mawardi. 2019. “Dampak Pembuangan Limbah Domestik terhadap Pencemaran Air Tanah di Kabupaten Pidie Jaya.” Jurnal Serambi Engineering 4(1): 416.

Mubin, Fathul, Alex Binilang, and Fuad Halim. 2016. “PERENCANAAN SISTEM PENGOLAHAN AIR LIMBAH DOMESTIK DI KELURAHAN ISTIQLAL KOTA MANADO.”

“Peraturan-Pembebanan-Indonesia-1983.Pdf.”

Pratama, Fadilah, Ratih Indri Hapsari, and Mohammad Zenurianto. 2020. “Perencanaan Instalasi Pengolahan Air Limbah Domestik Komunal Pada Perumahan D’Park City Kabupaten Malang (Planning for Communal Domestic Wastewater Treatment Plants at D’Park City Housing in Malang Regency).” 1.

Rahmawati, Gita Ayu, Eka Wardhani, and Lina Apriyanti. 2019. “Perencanaan Instalasi Pengolahan Air Limbah Mal X Kota Bandung.” Jurnal Serambi Engineering 4(2). http://ojs.serambimekkah.ac.id/index.php/jse/article/view/1330 (September 14, 2023).

Rochmanto, Decky, Ainis Safaah, Mochammad Qomaruddin, and Nor Hidayati. 2020. “STUDI KOMPARASI PERKERASAN KAKU DAN PERKERASAN LENTUR JALAN KEMBANG – TUBANAN KABUPATEN JEPARA.” Jurnal Ilmiah Teknosains 5(2): 63–69.

Tuti, Iin Widias, Khotibul Umam, and Decky Rochmanto. 2022. “Perencanaan Pembangunan Spal Dan Ipal Untuk Sarana Peningkatan Kualitas Lingkungan Kampung Nelayan Tanjungsari Kabupaten Rembang.” 02.

Diterbitkan
2023-10-31